Fobis.ID > Olahraga > Sepakbola > Final Liga Champions 2023: 3 Sosok Pemain Kunci Inter, Haaland Juru Gedor Utama Citizen

Final Liga Champions 2023: 3 Sosok Pemain Kunci Inter, Haaland Juru Gedor Utama Citizen

FOBIS.ID – Final Liga Champions 2023 dijadwalkan akan berlangsung pada Minggu (11/06/23) Pukul 02.00 WIB.

Pertandingan final Champions League akan berlangsung pada Stadion Olimpiade Ataturk, Turki.

Kamu juga bisa menyaksikannya lewat siaran langsung dini hari.

Baca jaga: Jadwal Final Liga Champions Manchester City vs Inter Milan! Link Nonton Live Streaming, dan Prediksi Pertandingan

Duel final Liga Champions edisi tahun ini akan mempertemukan dua kesebelasan Manchester City vs Inter Milan.

Kedua tim tersebut sangat memiliki motivasi yang tinggi untuk bisa keluar dan mendapatkan trofi si kuping besar.

Trofi Piala FA Modal Berharga City Sebelum Melakoni Partai Final UCL

Sebelum melakoni partai puncak kali ini, Manchester City akan menghadapi tim sekotanya yaitu Man United pada final Piala FA.

Manchester City vs Inter Milan
Manchester City vs Inter Milan

Setelah berhasil mengunci gelar juara musim ini, tentu Pep Guardiola akan menargetkan untuk bisa meraih treble winner.

Hebatnya mereka berhasil masuk pada dua kompetisi yang telah menginjak partai puncak.

Pada pertandingan piala FA mereka akan menargetkan kemenangan mutlak untuk mengandaskan setan merah.

Namun, Teh Citizen patut waspada karena kekuatan Manchester United bukanlah tim yang bisa dianggap remeh.

Mereka berhasil mengamankan tiket liga Champions musim depan, dan mendarat pada posisi urutan tiga klasemen Premier League.

Melihat dari apiknya performa penampilan Setan Mera di sisa pertandingan musim ini, membuat City sedikit was-was.

Pelatih berkepala plontos tersebut sangat optimis bahwa siap memberikan hasil yang terbaik untuk Manchester City.

Modal kemenangan dalam pertandingan ini sekaligus akan menjadi persiapan mereka sebelum menghadapi pertandingan Liga Champions melawan Inter Milan.

Haaland Jadi Juru Gedor Utama Citizen pada Final Liga Champions

Beralih pada pertandingan final Liga Champions, dengan gemilangnya penampilan sang monster bersama Manchester City.

Membuat Erling Haaland menjadi juru gedor utama dalam pertandingan kali ini.

Sosok Erling Haaland untuk mengisi striker lini depan City memang tidak bisa tergantikan.

Hebatnya lagi ia telah memecahkan rekor pencetak gol terbanyak Liga Inggris dan menjadi top skor sementara Champions League musim ini.

Performa tersebut tak lain berkat dukungan yang sangat soulid dari beberapa lini yang berhasil mensuport Haaland untuk mencetak gol.

Kini jelang menghadapi Inter Milan, Haaland tentu siap merobek skuad Inzaghi untuk membawa pulang trofi liga Champions.

Baca juga: Derby Manchester Tersaji di Final Piala FA Musim Ini, Siapa yang Terkuat?

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar