{"id":35661,"date":"2023-07-27T09:19:54","date_gmt":"2023-07-27T02:19:54","guid":{"rendered":"https:\/\/fobis.id\/?p=35661"},"modified":"2023-07-27T09:19:54","modified_gmt":"2023-07-27T02:19:54","slug":"kur-bri-2023-cair-rp25-juta","status":"publish","type":"post","link":"https:\/\/fobis.id\/bisnis\/kur-bri-2023-cair-rp25-juta\/","title":{"rendered":"KUR BRI 2023 CAIR Rp25 Juta Cicilan Rp400 Ribu, Cek Bunga dan Syarat Pinjaman Mudah Cair"},"content":{"rendered":"\n

FOBIS.ID<\/strong> – KUR BRI 2023 memberikan kesempatan bagi pelaku usaha dengan plafon pinjaman hingga cair Rp25 juta. <\/p>\n\n\n\n

Keunggulan program ini tak hanya terletak pada besaran pinjamannya saja, namun juga pada suku bunga yang bersaing. Suku bunga KUR BRI 2023 berkisar antara 6% hingga 9% per tahun.<\/p>\n\n\n\n

Penting untuk calon peminjam catat bahwa besaran suku bunga ini akan ditentukan berdasarkan seberapa sering kamu telah menerima pinjaman KUR sebelumnya, baik dari BRI maupun bank lainnya. <\/p>\n\n\n\n

Baca Juga : Tabel PINJAMAN BRI 2023 NON KUR, Plafon Rp500 Juta Bayar Angsuran Tidak Per Bulan<\/a><\/strong><\/p>\n\n\n\n

Oleh karena itu, pelaku usaha akan mendapatkan kesempatan menarik dengan suku bunga yang semakin menurun setiap kali mereka mengajukan pinjaman KUR.<\/p>\n\n\n\n

Berikut adalah rincian suku bunga KUR BRI 2023 Cair Rp25 Juta berdasarkan jumlah penerimaan pinjaman sebelumnya:<\/p>\n\n\n\n