Fobis.ID > Gadget > Samsung 43 Inch Smart TV, Cocok Buat Nonton Drakor

Samsung 43 Inch Smart TV, Cocok Buat Nonton Drakor

FOBIS.ID – Berikut ini adalah 2 rekomendasi TV pintar dengan merek samsung 43 inch Smart TV. Sangat cocok buat nonton drama korea atau drakor.

Bagi kamu yang saat ini sedang mencari rekomendasi Smart TV yang cocok untuk memenuhi sarana hiburan kamu di rumah.

Maka TV pintar Samsung 43 inchi adalah pilihan tepat yang bisa kamu gunakan. Karena produk TV pintar dari Samsung selalu memiliki kualitas yang terbaik.

Seperti ukuran layar yang lebar, resolusi gambar yang tinggi, CPU yang kuat serta fitur-fitur lainnya yang sangat mendukung.

Berikut adalah 2 rekomendasi Smart TV Samsung 43 inch yang sangat cocok buat nonton darkor, nonton bola dan nonton film lainnya.

Baca Juga : Samsung Smart TV 43 inch AU7000, Gambar Sejernih Kristal dengan Processor 4K Engine

Samsung 43 Inch Smart TV

Samsung Smart TV UA43TU7000

Memiliki layar berresolusi 3840 x 2160 piksel atau 4K UHD dan memiliki prosesor 4K Crystal. Sehingga gambar yang dihasilkan berkualitas HDR, warna yang tajam dan rasio kontras meningkat.

Smart TV Samsung 4K UHD UA43TU7000 series ini juga memiliki teknologi 4K upscaling, yang dapat menampilkan tampilan gambar hingga resolusi 4K.

Selain itu, terdapat juga Hub pintar dan remote control yang dapat kamu gunakan untuk mengoperasikan program pada TV pintar.

Seperti melakukan streaming film di Netflix, Apple TV, YouTube, dan Amazon Prime Video berkat kompatibilitas Tizen OS yang ada di dalamnya.

Keunggulan Samsung TV UA43TU7000

Berikut sejumlah keunggulan yang pada pada TV pintar Samsung tersebut yaitu.

Memiliki resolusi layar 4K UHD dengan ukuran gambar mencapai 3840 x 2160 piksel.

Kemudian memakai prosesor Crystal 4K, yang lengkap dengan mode HDR dan Game Enhancer serta Tizen OS

Dam memiliki fitur asisten suara Bixby yang bisa tersambung dengan Apple AirPlay 2 serta Amazon.

Terakhir harga Smart TV samsung ini cukup ramah di kantong, yaitu sekitar 6 jutaan.

Baca Juga : Smart TV Samsung 43 Inch QLED Ini Punya Layar 4K dan Berteknologi Quantum HDR

Samsung 43 Inchi Smart TV, Cocok Buat Nonton Drakor
Samsung 43 Inchi Smart TV, Cocok Buat Nonton Drakor

Smart TV Samsung QLED 4K UHD QA43LS05T

TV pintar Samsung ini telah menggunakan teknologi layar putar, sekaligus menjadi Smart TV pertama yang menggunakannya.

Samsung Sero Smart TV bisa kamu sesuaikan sendiri orientasi layar nya. Bisa menggunakan mode layar potret dan landscap.

Jika kamu ingin melihatnya seperti layar HP kamu, maka tinggal putar untuk masuk ke mode potret.

Namun jika kamu ingin menonton drakor atau bola, maka tinggal putar kembali ke mode landscap.

Dengan menyambungkan Smartphone ke Smart TV, kamu bisa menikmati film dengan layar yang lebih lebar, tanpa ada cekungan atau bazel.

Keunggulan TV Samsung QLED QA43LS05T

Beberapa keunggulan dari TV pintar Samsung ini antara lain, memiliki fitur Tizen OS. Kemudian juga support dengan Android dan iOS dan aplikasi SmartThings

Selain itu, layar TV ini juga bisa kamu putar ke dalam dua mode yakni portrait dan landscape.

Memakai teknologi layar QLED dengan resolusi mencapai 4K UHD, sehinga membuat gambar bisa tampil dengan adaptif.

Memiliki fitur peningkatan otomatis dengan dukungan teknologi AI. Dari segi audio, TV Samsung ini menggunakan speaker 4.1 kanal 60 watt berkualitas tinggi.

Harga Smart TV Samsung ini mencapai 9 jutaan.

Itulah 2 rekomendasi TV pintar dengan merek samsung 43 inchi Smart TV. Sangat cocok buat nonton drama korea atau drakor.

Selain cocok untuk nonton drakor, Smart TV ini juga bisa kamu gunakan untuk menonton film-film lainnya yang kamu sukai atau nobar pertandingan bola.

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar