Fobis.ID > Film > 20 Situs Nonton Anime Online Gratis Terbaru 2023

20 Situs Nonton Anime Online Gratis Terbaru 2023

FOBIS.ID – Situs nonton anime online gratis bisa menjadi referensi kalian untuk bisa menonton anime terlengkap dan terbaru di tahun 2023.

Menonton anime dapat menjadi cara yang menyenangkan untuk menghabiskan waktu luang.

Terutama sekarang karena anime dapat dengan mudah diakses melalui aplikasi streaming.

Namun, sebelum menonton anime di situs streaming, penting bagi kalian untuk memastikan bahwa situs tersebut legal atau resmi.

Situs nonton anime terlengkap ini tidak hanya menampilkan berbagai genre anime.

Tetapi juga telah menyediakan subtitle bahasa Indonesia.

Sehingga, Anda tidak perlu repot mencari subtitle di situs lain.

Fobis.id telah merangkumkan beberapa situs olnine streaming anime terbaru 2023 yang dapat menemani waktu liburan lebaran atau di waktu senggang.

Nah penasaran apa sajakah situsnya? simak penjelasan berikut hingga tuntas yaa.

1. iQiyi Situs Nonton Anime Online Gratis

Gambar: Situs iQiyi

iQIYI merupakan sebuah platform yang bisa kalian gunakan untuk bisa menyaksikan berbagai macam film, anime hingga Drama.

Platform ini juga menyediakan berbagai macam pilihan tontonan yang bisa kalian akses melalui perangkat Smart TV, laptop, bahkan bisa melalui HP.

Sebenernya iQIYI mirip dengan Netflix atau VIU dan sejenis lainnya.

Karena didalamnya pengguna bisa mengakses film yang disukainya.

2. Anoboy Situs Nonton Anime Online Gratis

Gambar: Situs Anoboy

Anoboy.video sebagai pilihan terbaik untuk menonton anime secara streaming dengan tampilan yang sederhana dan minim iklan.

Anoboy memiliki tampilan situs dengan warna dasar putih dan sedikit iklan dibandingkan situs lain. Selain itu, situs ini menawarkan berbagai konten anime yang lengkap.

Kalian juga dapat menonton anime dalam berbagai bentuk seperti seri, film, dan adaptasi live-action di Anoboy.

Tidak hanya bisa ditonton melalui streaming, tetapi tersedia juga opsi unduh anime dengan resolusi yang berbeda sesuai keinginan Anda.

Baca juga: Link Terbaru! 26 Situs Nonton Film Online Gratis 2023

3. Namimex Situs Nonton Anime Online Gratis

Gambar: Situs Namimex

Tampilan situs Namimex.in terlihat simpel dan minim gangguan, meski terdapat beberapa banner iklan yang tak terlalu mengganggu kenyamanan pengguna.

Salah satu keunggulan dari situs ini adalah koleksi anime-nya yang beragam, mulai dari anime klasik yang populer hingga yang paling baru.

Selain itu, situs ini menyediakan opsi untuk mengunduh anime yang diinginkan oleh pengguna.

Dengan demikian, Anda dapat menambah koleksi anime dan menontonnya secara offline.

Situs ini menawarkan anime dengan berbagai genre yang dapat diunduh secara gratis.

4. Animeisme Situs Nonton Anime Online Gratis

Gambar: Situs Animeisme

Animeisme.me merupakan situs nonton anime dengan banyak pilihan yang tersedia, seperti One Piece, Hunter x Hunter, Boruto, Eyeshield 21, dan masih banyak anime lainnya yang bisa ditemukan.

Walaupun situs ini memiliki banyak iklan di halaman utamanya, namun tampilannya tetap nyaman.

Kalian dimudahkan dengan mencari dan menonton anime yang sesuai keinginan tanpa adanya gangguan iklan seperti pop-up.

Situs streaming anime ini tidak hanya menyediakan fitur streaming, tetapi juga memberikan opsi download bagi pengguna yang ingin menghindari buffering atau alasan lainnya.

Namun, perlu diketahui bahwa streaming tidak dapat dilakukan saat fitur Ad Block pada browser diaktifkan.

Oleh karena itu, disarankan untuk mematikan Ad Block terlebih dahulu sebelum memulai streaming anime.

5. Animecracks Situs Nonton Anime Online Gratis

Gambar: Situs Animecracks

Kami merekomendasikan Animecracks.net sebagai situs nonton anime selanjutnya.

Menariknya, situs Animecracks ini terbebas dari iklan-iklan pop-up yang bisa mengganggu menonton kalian.

Sehingga pengalaman dalam menonton anime jadi lebih aman dan nyaman.

Kelebihan lain dari Animecracks adalah tersedia opsi untuk mengubah kualitas video, karena tersedia mirror dalam kualitas HD, meskipun opsi ini masih terbatas.

Tetap saja, lebih baik daripada tidak ada opsi sama sekali.

Salah satu ciri khas dari situs ini adalah sistem rating yang cukup bagus.

Ya, Animecracks memberikan sistem penilaian pada setiap seri anime yang tersedia dalam koleksinya.

Ini memungkinkan pengguna untuk mencari anime yang diinginkan sambil mengetahui kualitas penilaian dari anime yang akan ditonton.

6. Kuroanime Situs Nonton Anime Online Gratis

Gambar: Situs Kuroanime

Berikutnya adalah situs nonton anime terbaru, yaitu Kuroanime.com.

Kuroanime, menawarkan koleksi seri kartun Jepang yang lengkap bebas untuk kalian pilih, seperti, Shinobi No Ittoki, One Piece, hingga Digimon Ghost Game.

Hampir semua tayangan di situs Kuroanime dilengkapi dengan subtitle Bahasa Indonesia.

Namun, kelemahan situs ini adalah terlalu banyak iklan sehingga pengguna harus lebih teliti saat mencari anime favorit untuk kemudian diunduh di PC atau smartphone mereka.

7. Animenonton TV

Gambar: Animenonton TV

Situs streaming anime terlengkap lain yang dapat diandalkan adalah animenonton.TV. Namun disayangkan sekali, Animenonton TV terdapat banyak iklan yang cukup mengganggu.

Sementara itu, tersedia berbagai macam judul anime yang lengkap, seperti Vinland Saga, Boruto, atau Sword Art Online.

Kalian dapat menonton anime terbaru dan terupdate di situs ini.

Sementara itu, terdapat juga koleksi anime yang tayang pada tahun 1999. Nah sangat lengkap, bukan?

Animenonton TV telah menyediakan opsi unduh untuk kalian yang enggan melakukan streaming.

Selain itu, situs ini juga sudah menyertakan subtitle berbahasa Indonesia dan kontennya sangat lengkap.

8. AnimeIndo

Gambar: Situs AnimeIndo

Dari segi tampilan depan, anime-indo.fun memiliki tampilan yang sangat sederhana dan ringan untuk streaming anime di tahun 2023.

Kelebihan lainnya adalah tidak adanya iklan yang mengganggu saat menonton. Kamu bisa membuka situs ini baik dari PC/laptop maupun smartphone.

Tapi tentu saja, menonton di PC atau laptop lebih menyenangkan

Situs ini juga menawarkan fitur komentar dan obrolan yang memungkinkan Anda berinteraksi dengan teman atau penggemar anime lainnya.

Dengan begitu, Anda bisa menonton anime dan berbincang-bincang sekaligus, membuat pengalaman menonton menjadi lebih seru.

Baca juga: Nonton Film di IndoXXI & LK21 Bahaya? 14 Situs Streaming Film Legal Aman

9. Gomunime

Gambar: Situs Gomunime

Bisa dikatakan bahwa situs nonton anime sub indo yang paling kami sarankan adalah gomunime.com.

Hal ini karena situs ini memiliki koleksi anime yang lengkap dan selalu diperbarui.
Selain itu, situs nonton anime ini juga menyoroti anime-anime yang sedang populer atau populer saat ini.

Kualitas gambar yang ditawarkan oleh Gomuanime juga bagus, karena ada pilihan server untuk menonton dengan kualitas video HD.

Tampilannya cukup nyaman karena minim iklan, dan terdapat fitur pencarian untuk memudahkan menemukan anime yang diinginkan berdasarkan judulnya.

Selain itu, Gomuanime juga menyediakan opsi download untuk anime yang ingin diunduh, dan cara mengunduhnya cukup mudah dengan mengikuti petunjuk yang disediakan.

10. Mangaku

Gambar: Mangaku.in

Salah satu situs streaming anime terbaru yang menarik perhatian adalah Mangaku.in.

Hal yang unik dari situs ini adalah pengguna bisa membaca komik manga dalam bahasa Indonesia selain menonton anime.

Koleksi anime yang tersedia juga cukup lengkap dan dilengkapi dengan subtitle bahasa Indonesia.

Meski begitu, situs ini seringkali mengalami gangguan oleh iklan pop-up yang cukup mengganggu saat sedang menonton.

11. Kiminime

Gambar: Situs Kiminime

Situs nonton anime kiminime.com memiliki banyak keunggulan, diantaranya adalah koleksi anime yang luas dan tampilan situs yang sederhana dan ringan.

Meskipun ada beberapa iklan yang muncul, namun tidak terlalu mengganggu.

Selain anime-anime mainstream yang sudah populer, situs ini juga menyediakan anime non-mainstream yang menarik untuk ditonton.

Kiminime memiliki banyak server untuk streaming anime dan tersedia dalam format MP4 atau MKV yang dapat diunduh.

Selain itu, saat menonton anime di situs ini, Anda dapat berinteraksi dengan orang lain melalui fitur chatting.

12. Beeanime

Gambar: Situs Beeanime.site

Beeanime.site memiliki antarmuka yang simpel. Terdapat beberapa iklan banner, namun tidak mengganggu kenyamanan pengguna.

Selain itu, Beeanime menyediakan beragam koleksi anime mulai dari anime lama yang terkenal hingga yang terbaru.

Kalian juga dapat mengunduh anime di situs ini, karena Beeanime.site memiliki fitur unduhan anime.

Sehingga bisa dapat menambah koleksi anime untuk ditonton secara offline.

13. Rikunime

Gambar: Rikunime.com

Kami merekomendasikan situs Rikunime.com karena memiliki koleksi yang luas.

Selain anime, situs ini juga menyediakan koleksi film J-drama terbaru.

Situs ini menyediakan fitur pencarian sehingga memudahkan pengguna untuk mencari anime atau J-drama yang diinginkan berdasarkan judul.

Jika kalian ingin mengunduh Anime atau Drama Jepang, Rikunime menyediakan berbagai pilihan format seperti 360p, 480p, dan 720p.

Ini pasti sangat menyenangkan, bukan? Jadi silakan klik tautan di bawah ini jika ingin menontonnya.

14. Otakudesu

Gambar: Situs Otakudesu

Otakudesu adalah situs streaming anime sub Indo yang mempunyai koleksi serial anime lengkap dan selalu update.

Sama dengan Rikunime, situs ini juga memiliki fitur download untuk anime sub Indo yang ingin kalian unduh.

Otakudesu memiliki beberapa pilihan mirror untuk streaming anime dengan kualitas mulai dari 360p hingga 720p.

15. Samehadaku

Gambar: Situs Samehadaku

Koleksi anime di Samehadaku sangat lengkap, mulai dari One Piece, Naruto Boruto, hingga Attack of Titans.

Kelebihan dari situs ini adalah hampir seluruh anime memiliki subtitle Bahasa Indonesia, sehingga memudahkan Anda tanpa perlu mencari file subtitle di tempat lain.

Selain itu, Samehadaku menyediakan semua anime secara gratis dan koleksinya selalu diperbarui secara berkala.

16. Oploverz

Gambar: Situs Oplovrez

Oploverz.eu adalah situs streaming anime dengan koleksi yang lengkap dan selalu diperbarui setiap minggu.

Secara tampilan situsnya cukup bersih dan tidak dipenuhi dengan iklan yang mengganggu, sehingga Anda bisa menonton anime favorit dengan nyaman.

Namun, sayangnya situs ini sulit diakses secara langsung dan membutuhkan aplikasi VPN untuk mengaksesnya.

Baca juga: Link Nonton Film Gratis, Film My Sassy Girl Adu Peran Jefri Nichol dan Tiara Andini

17. Nekonime

Gambar: Nekonime.vip

Nekonime atau nekonime.vip adalah salah satu situs streaming anime yang memiliki koleksi lengkap.

Disini, kalian bisa menemukan anime-anime klasik seperti Saint Seiya dan Captain Tsubasa.

Selain itu, tampilan website Nekonime menggunakan warna gelap sehingga nyaman dipandang.

Namun, kekurangan dari Nekonime adalah adanya banyak iklan pop-up yang mengganggu dan harus menggunakan VPN untuk mengaksesnya.

18. AniBatch

Gambar: Situs Anibatch

Bagi kalian yang tidak ingin mengunjungi situs streaming anime yang banyak iklannya dapat memilih Anibatch.anibatch.moe.

Situs ini memiliki tampilan yang bersih dan bebas iklan sehingga memudahkan pencarian anime favorit.

Selain itu, kalian juga dapat dengan mudah menemukan episode terbaru anime yang sedang berjalan atau on-going di halaman depan situs.

Seluruh episode anime tersedia untuk diunduh secara gratis dan dilengkapi dengan subtitle Indonesia.

19. Anikyojin

Gambar: Anikoyjin

Mirip dengan AniBatch, Anikyojin.id juga tidak memiliki iklan dan tampilan websitenya menarik.

Selain itu, situs streaming anime ini dilengkapi dengan fitur pencarian di sudut kanan atas, yang memudahkan pengguna untuk mencari dan mengunduh anime dengan mudah.

Koleksi anime di situs ini cukup lengkap dan telah dilengkapi dengan subtitle Bahasa Indonesia.

20. Anime-Planet

Gambar: Anime-planet.com

Situs anime-planet.com menawarkan keseluruhan paket untuk para penggemar anime Jepang.

Situs ini menyediakan banyak serial anime yang dapat ditonton secara gratis.

Selain itu, koleksi manga di situs ini juga tergolong lengkap bagi yang ingin membacanya.

Namun, agar bisa menikmati anime atau manga di situs anime-planet.com, kalian harus terlebih dahulu melakukan login dan memiliki akun.

Nah itulah 20 situs nonton anime online gratis terbaru 2023, silahkan pilih sesuai kesukaan kalian ya.

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar