Fobis.ID > Gadget > 5 HP Murah 3 Jutaan Lancar Main Free Fire April 2023

5 HP Murah 3 Jutaan Lancar Main Free Fire April 2023

FOBIS.ID – Bagi para gamers FF, pasti ingin kan pengalaman bermainnya lancar tanpa hambatan. Nah kali ini akan kami rekomendasikan HP murah 3 jutaan lancar Free Fire.

Free Fire memang game yang bisa dikatakan cukup berat dan butuh HP berspesifikasi mumpuni.

Apabila kalian mendownload Free Fire ini, ukurannya saja sudah 396 MB.

Itupun belum termasuk data dan pembaruan maps serta lain-lainnya.

Baca juga: Anti Ngelag! 10 HP 5 Jutaan Terbaru 2023, Cocok Bagi Gamers

Nah kali ini FOBIS.ID sampaikan 5 rekomendasi HP murah yang lancar main Free Fire. Simak!

1. HP Realme 9 yang lancar Free Fire

Apabila harga Realme 9 Pro 5G lebih dari Rp 3 juta bahkan bisa 4 jutaan.

5 HP Murah 3 Jutaan Lancar Main Free Fire April 2023
Realme 9

Beda dengan Realme 9 yang hanya dihargai Rp 2.999.000 untuk memori 6 + 128 GB.

Performanya tetaplah handal meski harganya murah.

Karena cipshetnya menggunakan Snapdragon 680 (6 nm).

Dengan clock speed CPU sampai 2.4 GHz, serta GBU dari Adreno 610.

Didampingi juga dengan RAM 6/8 GB dan penyimpanan internal 128 GB.

Yang dapat ditambah MicroSD sampai 1 TB.

Bentang layarnya berukuran 6,4 inci Super AMOLED FHD+ dan refresh rate 90 Hz.

Untuk kameranya memiliki spesifikasi 108 MP PDAF + 8 MP + 2 MP, dengan lensa depan 16 MP.

Hasil perekamannya dapat mencapai 1080p@30 fps.

Baca juga: Murah: 10 HP 1 Jutaan Terbaik 2023, Masih Kuat Main Game

2. Infinx Note 12 2023

HP ini mengandalkan dapur pacu dari MediaTek Helio G99 (6 nm) serat GBU Mali G52 MC2.

5 HP Murah 3 Jutaan Lancar Main Free Fire April 2023
Infinx Note 12 2023

CPU tersebut mampu menghasilkan kecepatan di 2.2 GHz.

Dengan dikombinasikan juga RAM berkapasitas besar 8 GB.

Penyimpan internalnya sendiri tersedia dalam 128/256 GB.

Serta tersedia slot MicroSD apabila kalian ingin menambahnya.

Dengan performa ini, Infinix Note 12 2023 akan mudah memainkan seperti Free Fire.

Untuk layar berukuran 6,7 AMOLED, dengan resolusi FHD+.

Kamera belakang utamanya memiliki resolusi 50 MP PDAF + 2 MP + sensor QVGA.

Sedangkan lensa depannya menggunakan kamera beresolusi 16 MP.

Bandrol harganya mulai dari Rp 2.599.00 untuk memori 8/128 GB.

Fitur seperti NFC, fingerprint scanner, USB type-C, jack 3.5 mm, fast charging 33 Watt untuk baterai berkapasitas 5.000 mAh.

Baca juga: Redmi Note 10s Turun Harga di 2023, Ini Dia 5 Keunggulan HP Tersebut

3. POCO M4 Pro

POCO M4 Pro memakai prosesor MediaTek Helio G96 yang dapat menghasilkan kecepatan CPU di 2.05 GHz.

5 HP Murah 3 Jutaan Lancar Main Free Fire April 2023
POCO M4 Pro

Performa kencang ini juga berkat RAM berkapasitas 6/8 GB.

Serta penyimpanan internal 128/256 GB dan dapat ditambahkan MicroSD sampai 1 TB.

Dari mesin yang gahar ini, HP tersebut dapat dengan mudah menjalankan Free Fire dengan lancar.

Ponsel ini juga sudah menggunakan kamera 64 MP + 8 MP + 2 MP, dengan lensa depan 8 MP.

Perekaman videonya dapat tembus di 1080p@30 fps.

Layar berukuran 6,43 inci Super AMOLED Full HD Plus.

Sedangkan untuk refresh rate sudah besar di 90 Hz.

Untuk baterai berkapasitas 5.000 mAh dengan Fast charging 33 Watt.

Fiturnya juga terbilang sangat lengkap, seperti NFC, speaker stereo, USB type-C, jack 3.5 mm.

Bahkan adanya ketahanan IP53 tahan debu dan percikan air.

Baca juga: HP Entry Level Poco C55 Punya Sertifikasi IP52? Berikut Kelebihannya

Untuk harga, memori 6/128 GB dibandrol di Rp 2,8 jutaan.

Sedangkan memori 8/256 dibandrol di Rp 3,2 jutaan saja.

4. Samsung Galaxy M33 5G

Selanjutnya ada HP dari pabrikan asal Samsung, yaitu Galaxy M33 5G.

Samsung Galaxy M33 5G
Samsung Galaxy M33 5G

Memiliki ayar berukuran 6,6 inci PLS TFT, beresolusi FHD+ 1080 x 2408 piksel.

Sedangkan refresh rate layarnya mencapai 120 Hz.

Untuk masalah performa, mengandalkan mesin dari Exynos 1280.

Dengan kecepatan CPU mencapai mencapai 2,4 GHz dan GBU dari Mali G68.

Dengan spesifikasi andal ini, pengalaman bermain game Free Fire dengan HP tersebut akan sangat lancar.

Memori RAM HP tersebut tersedia dalam pilihan 6/8 GB.

Dengan penyimpanan internal 128 GB, yang dapat ditambahkan Micro SD mencapai kapasitas 1 TB.

Urusan fotografi menggunakan konfigurasi quad kamera.

Yaitu beresolusi 50 MP + 5 MP + 2 MP + 2 MP, dan lensa depannya 8 MP.

Baca juga: Samsung Galaxy M33 5G Dan POCO M4 Pro: Spesifikasi Sangar Bandrol Murah, Cek Bedanya

Hasil perekaman kamera belakangnya dapat tembus di 4K@30fps.

Sudah dibekali juga dengan baterai berkapasitas 5.000 mAh, Fast charging 15 Watt.

Fitur seperti fingerprint scanner, USB type-C, NFC, speaker stereo.

Sampai dukungan jaringan cepat 5G juga sudah ada pada HP yang lancar Free Fire ini..

5. HP OPPO A76 yang lancar Free Fire

Terakhir ada OPPO A76, HP tersebut dibandrol Rp 2.749.000 jutaan, memori 6/128 GB.

Oppo A76
Oppo A76

Dengan dapur pacu dari Snapdragon 680 (6 nm).

Berkecepatan CPU mencapai 2.4 GHz, dan grafisnya menggunakan Adreno 610.

Performa gahar ini juga masih ditemani memori RAM 4/6 GB.

Dan juga penyimpanan internal 128 GB berteknologi UFS 2.1.

Menjadikan kecepatan transfer data aplikasi menjadi cepat.

Apabila kurang kalian juga dapat menambahkan MicroSD sampai 1 TB.

Baterai HP tersebut sudah berkapasitas 5.000 mAh Fast charging 33 Watt.

Untuk spesifikasi layarnya berukuran 6,56 inci IPS LCD Full HD.

Dengan refresh rate layarnya mencapai 90 Hz.

Kameranya dari Oppo A76 memiliki resolusi 13 MP PDAF + 2 MP dan lensa depanya beresolusi 8 MP.

Fitur seperti fingerprint scanner, jack 3.5 mm, USB type-C dan speaker stereo juga sudah ada pada HP tersebut.

Jadi itulah 5 rekomendasi HP 3 jutaan yang dapat dengan lancar memainkan game Free Fire.

Baca juga: Daftar HP 2 jutaan Samsung dengan chipset ngebut Maret 2023

Tenang saja, smartphone diatas dijamin dapat menjalankan game FF dengan mudah, serta tidak kalah dengan ponsel keluaran terbaru 2023.

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar