Fobis.ID > Gadget > Rekomendasi Smartphone Paket Lengkap Harga Murah

Rekomendasi Smartphone Paket Lengkap Harga Murah

FOBIS.ID- Ingin rekomendasi smartphone paket lengkap harga murah? Kamu bisa menjatuhkan pilihan ke Vivo Y35. Simak ulasan lengkapnya dalam artikel ini.

Varian smartphone yang satu ini di produksi oleh perusahaan teknologi asal China yang telah rilis sejak 2021 lalu.

BACA JUGA : Spesifikasi dan harga Vivo V29e 2023, V Series Terbaru yang Tampil Mempesona!

Smartphone Vivo memiliki segmen pasar menengah ke bawah. Wajar saja jika harganya memang miring.

BACA JUGA ; Spesifikasi Vivo X100 dan X100 Pro Performanya Setara Dengan iPhone 15 Pro? Ini Bocorannya!

Meski berharga miring, namun produk Vivo Y35 punya paker lengkap lho. Untuk rincian detailnya kamu bisa menyimak penjelasannya di sini.

Spesifikasi Vivo Y35

Dengan dibekali layar IPS LCD berukuran 6,51 inci dan resolusi HD+ 720 x 1600 piksel, kamu akan dapat pengalaman visual yang lumayan baik.

BACA JUGA : Spesifikasi Vivo V29 Pro 5G Ponsel Tipis, Ringan, Curved AMOLED 1.5K, Charger Kencang

Soal tingkat kecerahan layar juga tinggi didukung reproduksi warna yang cukup akurat juga.

Perangkat yang satu ini memiliki tenaga prosesor MediaTek Helio P35 yang cukup oke untuk kegiatan sehari-hari.

Buat kamu yang doyan main aplikasi, streaming video, main game ringan, dan browsing internet, Vido Y35 cukup mumpuni.

Dengan RAM 4 GB, tentunya perangkat ini bisa multitasking dengan lancar. Apalagi ditambah penyimpanan internal dengan kapasitas 128 GB. Bahkan bisa diperluas lagi lewat tambahan slot kartu microSD.

Pensaran bagaimana sisi fotografinya? Vivo Y35 punya kamera belakang ganda berkonfigurasi 13 MP (f/2.2) yang merupakan kamera utama serta 2 MP (f/2.4) sebagai kamera depth sensor.

Di dukung cahaya yang cukup, kamera Vivo Y35, bisa mengabadikan foto dengan kualitas yang cukup baik. Namun hasilnya kemungkinan tidak sebaik saat kondisi cahaya rendah.

Khusus kamera selfie, kamu bisa menggunakan kamera depan 8 MP yang menghasilkan foto cukup jelas.

Fitur tambahan yang dibenamkan dalam Smartphone paket lengkap harga murah ini antara lain pemindai sidik jari yang ada di bagian belakang. Fungsinya adalah untuk keamanan data.

Sementara itu, ada juga konektivitas 4G LTE agar bisa mengakses internet dengan cepat.

Dilengkapi pula port USB Type-C untuk menanmabh kecepatan pengisian daya dan transfer data. Selain itu juga punya baterai berkapasitas 5000 mAh yang cukup besar untuk di pakai sehari-hari.

Di lihat secara menyeluruh, smartphone paket lengkap harga murah ini bisa menjadi pilihan yang direkomendasikan.

Dengan harga di kisaran Rp 2,6 jutaan, tak aneh jika smartphone ini disebut punya fitur cukup lengkap namun harganya terjangkau.

Keunggulan Vivo Y35, Smartphone Paket Lengkap Harga Murah

Meski bukan termasuk kategori flagship, Vivo Y35 masih bisa memenuhi kebutuhan harian kamu dengan baik.

Sebagai bahan pertimbangan, berikut kami rangkum lima keunggulan Vivo Y35:

1. Desain menarik

Vivo Y35 hadir dengan desain modern dan elegan. Tampilan bodinya menggunakan material yang berkualitas serta menawan. Sehingga menimbulkan kesan premium serta nyaman sewaktu di pakai.

2. Smartphone Paket Lengkap Harga Murah dan Kinerja yang tangguh

Smartphone tersebut memiliki prosesor yang kuat dan RAM yang lumayan besar. Ini tentu mendukung kinerja menjadi lancar dan responsif.

Kamu bisa melakukan multitasking secara mudah, bermain game juga lancar dan bisa menjalankan aplikasi berat.

3. Layar yang jernih

Layar IPS LCD yang melekat di HP ini berukuran besar sehingga memunculkan visual yang jernih dan tajam.

Resolusi yang tinggi akan membantu kamu menikmati konten multimedia dengan kualitas yang baik serta kepuasan dalam menonton.

4. Kamera yang berkualitas

Vivo Y35 punya kamera belakang beresolusi tinggi, sehingga foto-foto yang di hasilkan memiliki kualitas baik.

Kamu juga bisa memotret gambar-gambar indah dan mengabadikan momen spesial kamu dengan cara mudah dengan memanfaatkan fitur autofocus yang cepat dan mode pemotretan beragam.

5. Baterai yang tahan lama

Memiliki baterai berkapasitas besar adalah keunggulan tersendiri yang membuat Vivo Y35 bisa bertahan dalam penggunaan sehari-hari.

Kamu bisa secara bebas menggunakan smartphone ini tanpa takut tiba-tiba mengalami low batt. Kamu tetap bisa menikmati menggunakan perangkat ini lebih lama dan lengkap.

Nah melihat keunggulan dari Vivo Y35, sudah jelas bukan jika smatphone paket lengkap harga murah memang layak di sematkan pada smarphone ini.

Mudah-mudahan informasi tadi bisa menjadi ulasan menarik bagi para pengguna yang sedang mencari smartphone yang handal dan berkualitas namun berharga miring. (*)

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar