Fobis.ID > Game > Mobile Legends > 5 Counter Hero Yve, Versi RRQ Lemon

5 Counter Hero Yve, Versi RRQ Lemon

FOBIS.ID – Yve adalah hero mage yang bertempat pada midlane, hero ini mempunyai skill ultimate yang menyusahkan lawan, berikut counter hero Yve dalam Mobile Legends.

Ada beberapa hero yang sangat menyusahkan lawan dengan skill dan kemampuan yang dimiliki.

Hero Yve adalah salah satu hero tersebut, dengan skill yang dimiliki dia mammpu memberikan damage dan efek slow yang sangat besar.

Apalagi jika ultimatenya dikeluarkan maka hampir tidak bisa jalan saat terkena ultimate ini.

Yve juga sangat bagus untuk kombinassi disaat war hero ini dapat memberik efek slow jika ada yang hendak kabur.

Damage yang diberikan sudah cukup besar, terlebih jika ditambahkan build item yang pas maka hero ini akan lebih menyusahkan.

Dengan bermain hero Yve dapat mengcounter hero yang memiliki movement speed yang tinggi.

Skill yang dimiliki hero ini bisa mengakibatkan efek slow dan berkelanjutan.

Ketika Yve menggunakan ultimate maka hampir tidak bisa dihenntikan dan untuk melakukan cancel ultimate Yve perlu beberapa hero yang memiliki skill CC atau imun.

Ketika Yve melakukan pertarungan jarak pendek sudah pasti kalah, psalnya hero ini sangat lemah jika berduel dengan jarak pendek.

Namun jika jaraknya luas hero ini sangat gampang memanfaatkan skill untuk memenangkanya.

Build hero Yve juga harus memiliki banyak efek slow agar slow yang diberikan menjadi lebih besar.

Baca juga: Build Item Yve Tersakit 2023, Versi EVOS Hijume

Dengan semua kemampuan tersebut Conter hero Yve juga diperlukan untuk bisa memenangkan pertandingan jika melawan Yve.

Ini Daftar counter hero Yve di Mobile Legends versi RRQ Lemon

Diggie

hero counter Yve Diggie
Diggie

Pertama counter hero Yve adalah Diggie, hero ini juga dapat melakukan spam skill satu yang bisa menyusahkan Yve.

Skill satu yang diberikan oleh Diggie dapat membuat Yve kesusahan apalagi jika melakukan zoning, terlebih jika early game sudah bisa menang melawan Yve.

Damage yang diberikan skill satu Diggie juga sakit apalagi jik menggunakan emlem mage.

Ultimate yang dimiliki Diggie juga bisa membuat imun seluruh tim ketika berada di area utimate Yve.

Hal itu memudahkan rekan tim bisa melakukan kabur dengan mudah berkat ultimate yang dikeluarkan Diggie.

Ling

hero counter Yve Diggie
Ling

Selanjutnya Ling merupakan hero assasin yang menjadi counter hero Yve, dengan skill yang dimiliki Ling bisa masuk tanpa terkena skill ultimate milik Yve.

Damage yang diberikan Ling juga sangat sakit apalagi kepada Yve yang meupakan hero mage.

Hero ini bisa langsung menghapiri Yve melewati tembok dan melakukan solo kill jika mampu.

Yve otomatis akan langsung kabur jika melihat hero Ling sudah dekat kepadanya.

Kemampuan Ling ini juga bisa kabur dengan cepat melompat ke tembok dan menjauhi peperangan.

Hal ini membuat Yve kesusahan dengan keberadaan hero Ling yang selalu menargetkanya.

Guinevere

Hero Guinevere
Hero Guinevere

Hero fighter mage ini juga bisa menjadi counter hero Yve, skill yang dimiliki membuatnya bisa menargetkan dan memberikan efek CC serta damage yang besar.

Untuk kabur hero ini juga memiliki skill kabur tanpa harus jalan, jadi bisa dengan mudah menghindari skill dari Yve.

Hero ini bisa menargetkan Yve dengan cara bersembunyi dan melakukan HBD kepada Yve dengan menggunakan kombo skill yang dimiliki.

Selain itu Guinevere juga bisa membuat dirinya imun ketika sedang melakkan ultimate.

Valentina

hero counter Yve
Hero Valentina

Hero counter Yve selanjutnya ada Valentina yang memiliki skill mengcopy skill ultimate miliki musuh.

Jadi dengan mudah untuk mencuri skill ultimate miliki Yve dan memberikan damage besar kepadanya.

Skill satu dan dua miliki Valentina juga bisa membuat musuh terkna slow dan efek CC.

Damage yang dimiliki juga sudah besar saat early game.

Akai

Akai
Akai

Counter hero Yve berikutnya ada Akai hero tank yang sering digunakan menjadi jungler bisa menjadi counter hero Yve.

Ultimate yang dimiliki bisa menjepit Yve ketika sedang melakukan ultimate.

Akai juga cukup kuat untuk menahan damage yang diberikan oleh Yve, jadi tidak masalah jika harus berada di garis terdepan.

Baca juga: 10 Hero Midlaner Terbaik 2023 Season 28 di Mobile Legends

Itulah ulasan informsi tentang conter hero Yve versi RRQ Lemon.

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar