Fobis.ID > Game > Mobile Legends > EVOS VS AE Hasil Pertandingan Week 4 Day 1, Celiboy Menggila Patahkan Kekalahan

EVOS VS AE Hasil Pertandingan Week 4 Day 1, Celiboy Menggila Patahkan Kekalahan

FOBIS.ID – Pertandingan yang kedua di week 4 day 1 adalah EVOS VS AE apakah

Pada game pertama tak butuh waktu lama Celiboy mendapatkan kill pertama dengan menumbangkan Tazz.

Match 1 EVOS VS AE

Turtle yang pertama dengan mudah didapatkan oleh player AE dengan tidak adanya perlawanan dari EVOS.

Pertarungan kembali dilakukan oleh kedua tim AE mendapatkan kill dari Pendragon dan EVOS mendapatkan turet dari AE.

Celiboy kembali ke perfromanya dengan kembali medapatkan kill pada menit 7.20 sudah mendapat total 8 untuk AE.

Kali ini EVOS bermain objektif dengan mencuri turet ketika adanya pertempura besar, namun AE bermain dengan mode tabrak.

Baca juga: RRQ VS GEEK Hasil Pertandingan Week 4 Day 1, Pecahkan kutukan GEEK Tumbangkan RRQ

Sehingga EVOS banyak kehilangan pemainya, Lord pertama didapatkan oleh AE dan sangat mendominasi pertandingan ini.

EVOS kesusahan menhadapi gameplay dari AE yang kali bermain bagus setelah kemarin selalu mengalami kekalahan.

Gold dan level dimenangkan oleh AE, namun dari sisi turet EVOS juga tidak kalah banyak dari AE.

Set-Up Lord kembali di dapatkan oleh AE tanpa adanya perlaawanan dari EVOS, Ae kembali meningkatkan seranganya.

EVOS kembali memenagkan War dengan membalikan keadaan ketika berhasil menculik Celiboy terlebih dahulu.

Kali ini EVOS memenangkan keadaan, dan AE kembali bermain pasif, strategi kembali di lakukan oleh kedua tim.

Pertempuran besar dilakukan dan kembali dimenangkan oleh AE dan mendapatkan Lord yang selanjutnya.

EVOS kembali menahan serangan dari AE yang dibantu oleh Lord dan memukul mundur semua player AE.

Performa Pendragon belum maksimal karena selalu teriliminasi dalam pertempuran yang dilakukan.

Lord kembali didapatkan oleh AE dan kembali menyerang base EVOS yang akhirnya AE mendapatkan kemenangan pada game ini.

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar