Ini Anggota EVOS Salah Satu Tim E-Sport Mobile Legends dengan Komposisi Terbaik di Indonesia 2023

Namun, EVOS bisa mengalahkan tim tersebut pada gelaran piala IESF di penghujung tahun 2022.

Disisi lain tim selain EVOS selalu kalah jika bertemu dengan Philipina apalagi dengan Blacklist tersebut.

Tak hanya itu roster kali ini juga sudah ada yang berpengalaman di MPL ID yakni Branz dan Dreams.

Mantan tim BTR itu sangat berpengaruh pada roster kali, karena pengalaman dan jam terbang mereka yang bagus.

Pada season ini Branz bahkan sudah mendapatkan 2 kali MVP di Week pertama, dan seluruh roster EVOS menjadi tim terbaik di Week pertama MPL ID S11.

Baca juga: Ini Cara Memakai Hero FARAMIS Sang Soul Binder Pada Mode Rank Mobile Legend, Sangat Fleksibel

Dengan begitu roster kali ini berkemungkinan besar untuk mendapatkan juara pada MPL ID S11 ini.

Karena sudah beberapa season EVOS belum membawa pulang lagi piala MPL dan yang terakhir pada season 7.

Deretan prestasi milik EVOS dimulai sejak MPL ID S4 yang waktu itu masih pada era WORLD yang merupakan veterab EVOS Legends.

Ikuti Kami di Google News

Tinggalkan komentar